Search

Amankah Ibu Hamil Makan Makanan Fermentasi? - Indozone.id

INDOZONE.ID - Saat hamil, ibu akan makan berbagai jenis makanan. Bahkan ada makanan yang belum pernah dicoba sama sekali. Ini wajar saja terjadi pada ibu hamil.

Tapi meski demikian, apa yang masuk ke tubuh ibu dapat mempengaruhi janin yang ada di kandungan. Karena makanan yang ibu konsumsi akan dikonsumsi bayi yang ada di dalam kandungan.

Makanan difermentasi juga kerap ibu hamil konsumsi, tapi aman tidak ya untuk ibu hamil dan janin?

Nah, ternyata makanan yang difermentasikan aman kok dikonsumsi ibu hamil, makanan tersebut justru dapat meningkatkan sistem kekebalan ibu dan bayi serta kesehatan usus secara keseluruhan.

Hal ini dibenarkan oleh Natalie Allen seorang ahli gizi dari Biomedical Sciences Departemen Missouri State University, Amerika Serikat, dilansir dari Romper.

Sejumlah penelitian juga mengatakan bahwa makanan fermentasi memiliki peran penting untuk mencegah dan menangani masalah pencernaan. Karena memiliki kandungan probiotik yang tinggi.

yoghurt
Pexels/Vlad Che?an

Meski makanan fermentasi baik untuk kesehatan ibu dan janin, tapi ibu disarankan untuk lebih cermat memilih makanan tersebut. Karena ada makanan fermentasi justru tidak aman dikonsumsi, seperti susu yang tidak dipasteurisasi.

Artikel Menarik Lainnya:

Let's block ads! (Why?)



"makan" - Google Berita
December 29, 2019 at 02:38PM
https://ift.tt/2rBiwXh

Amankah Ibu Hamil Makan Makanan Fermentasi? - Indozone.id
"makan" - Google Berita
https://ift.tt/2Pw7Qo2

Bagikan Berita Ini

1 Response to "Amankah Ibu Hamil Makan Makanan Fermentasi? - Indozone.id"

  1. ayo segera bergabung dengan saya di D3W4PK
    hanya dengan minimal deposit 10.000 kalian bisa menangkan uang jutaan rupiah
    ditunggu apa lagi ayo segera bergabung, dan di coba keberuntungannya
    untuk info lebih jelas silahkan di add Whatshapp : +8558778142
    terimakasih ya waktunya ^.^

    ReplyDelete

Powered by Blogger.