Search

Cacing Tak Berhenti Keluar dari Tanah, Warga Sampai Tak Nafsu Makan - Kompas.com - KOMPAS.com

SOLO, KOMPAS.com - Fenomena kemunculan cacing yang keluar dari dalam tanah menghebohkan warga di Pasar Gede, Solo, Jawa Tengah, Sabtu (18/4/2020).

Sebab, cacing yang keluar dari dalam tanah jumlahnya sangat banyak dan terjadi secara terus-menerus.

Marsono yang merupakan seorang pedagang bakso di Pasar Gede mengatakan bahwa dia sampai tidak bisa makan, karena merasa jijik melihat kemunculan cacing yang begitu banyak.

"Kalau cacing itu dikumpulkan, ada satu ember. Jumlah cacingnya banyak," kata Marsono kepada wartawan, Sabtu.

Baca juga: Dari Pagi hingga Siang Cacing Tak Henti Keluar dari Tanah dalam Jumlah Banyak

Menurut Marsono, sejak 5 tahun berjualan di Pasar Gede, dia baru kali ini melihat fenomena tersebut.

Marsono beberapa kali menyapu untuk menyingkirkan cacing-cacing tersebut.

Namun, upayanya sia-sia, karena cacing tidak berhenti keluar dari dalam tanah dengan jumlah yang sangat banyak.

Let's block ads! (Why?)



"makan" - Google Berita
April 19, 2020 at 09:22AM
https://ift.tt/2z5p3wK

Cacing Tak Berhenti Keluar dari Tanah, Warga Sampai Tak Nafsu Makan - Kompas.com - KOMPAS.com
"makan" - Google Berita
https://ift.tt/2Pw7Qo2

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Cacing Tak Berhenti Keluar dari Tanah, Warga Sampai Tak Nafsu Makan - Kompas.com - KOMPAS.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.