Search

Sayangi Tubuh dan Jiwamu, 4 Makanan Bantu Kurangi Depresi - Fimela.com

Kekurangan vitamin B12 bisa membuat seseorang berisiko lebih tinggi mengalami depresi. Vitamin B12 umumnya ditemukan pada sumber protein hewani. Cukupi kebutuhan protein rendah lemak yang bisa diambil dari ikan dan telur untuk bantu kurangi risiko depresi. Sumber protein rendah lemak lain yang dapat meningkatkan suasana hati lainnya adalah ikan tuna, daging kalkun, dan kacang-kacangan yang juga mengandung asam amino triptofan, senyawa kimia dalam otak yang dapat menciptakan rasa gembira.

4. Makanan yang Mengandung Zink

Ada penelitan yang menemukan bahwa orang yang mengalami depresi memiliki kadar zink yang rendah dalam tubuhnya. Mengonsumsi makanan yang mengandung zink seperti kerang dan tiram dapat dilakukan untuk bantu mengurangi gejala depresi. Zink memiliki fungsi penting dalam fungsi otak, khususnya pada kemampuan berpikir jernih, bertindak, dan berkonsentrasi.

Bila kita mulai merasakan gejala-gejala depresi, segera hubungi psikiater atau psikolog untuk mendapat penanganan yang tepat, ya. Mengatur pola makan bisa jadi hanya salah satu cara untuk bantu mengurangi depresi.

#GrowFearless with FIMELA

Let's block ads! (Why?)



"makan" - Google Berita
January 08, 2020 at 02:45PM
https://ift.tt/2FwPPOM

Sayangi Tubuh dan Jiwamu, 4 Makanan Bantu Kurangi Depresi - Fimela.com
"makan" - Google Berita
https://ift.tt/2Pw7Qo2

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Sayangi Tubuh dan Jiwamu, 4 Makanan Bantu Kurangi Depresi - Fimela.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.