Search

My Saturday Buffet Konsep Terbaru di Novotel Hotel Bangka. Yuk Makan Sampe Budu - Bangka Pos

BANGKAPOS.COM,BANGKA - Novotel Hotel Bangka mengadakan My Saturday Buffet (MSB) yang diselenggarakan di Square Novotel, setiap hari sabtu, pukul 19.00 - 22.00 WIB.

Dodi Hermawan, Food & Beverage Director Novotel Bangka, Sabtu (18/1) kepada bangkapos.com mengatakan MSB ini menjadi kegiatan rutin setiap minggu dan sudah berjalan kurang lebih 4 tahun.

MSB (My Saturday Buffet) ini berkonsep sana-sini ada. Untuk menu yang disediakan yaitu kurang lebih ada 40 jenis makanan.

"Disini kita bisa menemukan berbagai jenis makanan dari berbagai masakan, jadi konsep yang dipilih yaitu sana-sini," Ungkap Dodi

Berbagai masakan dapat ditemukan seperti masakan Indonesian, China, Eropa Taiwan, Vietnan, Japanes dan Indian.

My Saturday Buffet), Konsep Terbaru di Novotel Hotel Bangka. Yuk Makan Sampe Budu
My Saturday Buffet), Konsep Terbaru di Novotel Hotel Bangka. Yuk Makan Sampe Budu (Bangkapos.com/Sela Agustika)

Adapun menu indonesia yang tersedia seperti Siomay, Bakso, Ayam Geprek, Gado-gado, Lempah Kuning Ikan Tenggiri dan Es Sekoteng.

Sedangkan menu-menu lainnya seperti Sushi, Sabu, Pecking Duck, Tongseng Kambing, Vietname Corner, Martabak Mesir, Middle East Station dan Westren Food.

Makanan yang paling favorit yaitu Siomay dan Bakso karena memiliki rasa yang berbeda dan fresh.

"Untuk menu sabu, siomay dan es campuran merupakan menu yang selalu tersedia," ujarnya.

Untuk menikmati makan malam dengan menu tersebut, cukup membayar Rp 180 Ribu Anda bisa menikmati semua menu sampai budu atau puas.

(Bangkapos.com/ Sela Agustika)

Let's block ads! (Why?)



"makan" - Google Berita
January 18, 2020 at 09:35PM
https://ift.tt/363R8iL

My Saturday Buffet Konsep Terbaru di Novotel Hotel Bangka. Yuk Makan Sampe Budu - Bangka Pos
"makan" - Google Berita
https://ift.tt/2Pw7Qo2

Bagikan Berita Ini

1 Response to "My Saturday Buffet Konsep Terbaru di Novotel Hotel Bangka. Yuk Makan Sampe Budu - Bangka Pos"

  1. Numpang promo ya gan
    kami dari agen judi terpercaya, 100% tanpa robot, dengan bonus rollingan 0.3% dan refferal 10% segera di coba keberuntungan agan bersama dengan kami
    ditunggu ya di dewapk^^^ ;) ;) :*

    ReplyDelete

Powered by Blogger.